Sejarah LPPM UBSI/ Kapan terbentuknya LPPM ?

2004

Tepat 10 tahun sejak berdirinya Akademi Manajemen Informatika dan Komputer (AMIK BSI) maka pada tahun 2004 Unit LPPM (Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat) di dirikan dengan disahkannya surat keputusan dari Direktur Bina Sarana Informatika, dan di bawah koordinasi Pembantu Direktur (Pudir) III bidang Kemahasiswaan Akademi BSI.

2016

Tahun 2016 berdasarkan arahan dan keputusan dari Dirjen Dikti dengan pembagian klaster di Perguruan Tinggi berbasis Diploma maka LPPM berubah nama menjadi PPPM (Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat).

2018

Dengan berubahnya akademi- akademi BSI menjadi Universitas, maka pada tahun 2018 unit PPPM berganti nama kembali semula menjadi Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Bina Sarana Informatika (LPPM UBSI).

Kontak Kami di (021) 2123 1170 ext. 704 & 705 Email lppm@bsi.ac.id

Kantor Pusat: Jl. Kramat Raya No.98,Kwitang, Kec. Senen,DKI Jakarta 10450

Our LPPM Leader




Team Member Periode 2004-2009

Yahdi Kusnadi, S.Kom

Team Member Periode 2010-2012

Hendra, M.Kom

Team Member Periode 2012-2015

Kusuma Hati, S.Kom, MM

Team Member Periode 2015-2016

Heri Kuswara, M.Kom

Team Member Periode 2016-Sekarang

Taufik Baidaw, M.Kom

Copyrights © 2013 & All Rights Reserved by CoWorker Inc.